PEMILU OSIS

Jum’at, 24 Februari 2023 telah dilaksanakan pesta demokrasi untuk memilih Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMA YKBBB Leles periode tahun 2023/2024. Berbeda dengan beberapa tahun sebelumnya dimana pemilihan dilaksanakan secara online , kali ini Tekhnis Pemilihan Back To Basic , kembali dilaksanakan secara ofline, hal ini tentu saja untuk memberi kesempatan kepada baik panitia maupun pemilih untuk menimba pengalaman bagaimana pemilihan secara langsung dan offline.


#pemilihan #osis #merdekabelajar #kurikulummerdeka